Penulis: Rnd/Je | Editor: Marjeni Rokcalva
PAINAN - Kabag Humas dan Protokoler Setdakab Pessel, Selaku Juru Bicara Satuan Tugas Covid 19, Rinaldi, menyampaikan keadaan Sabtu, 05 Juni 2021. Alhamdulillah, hari ini ada 10 (sepuluh) orang pasien yang dinyatakan sembuh dari covid-19. Dengan demikian jumlah pasien sembuh menjadi 1611 (Seribu enam ratus sebelas) orang.
Pasien yang dinyatakan sembuh tersebut adalah :
1). Pasien kasus-1664, Laki-laki, 45 th, Karyawan Indomobil Painan, alamat Jl. Abdul Muin Painan Kec. IV Jurai, ybs melakukan isolasi mandiri sejak tgl 22/ 05 setelah dilakukan konversi 2x hasil labor negatif, pasien dinyatakan sembuh dari covid-19.
Baca Juga
2).Pasien kasus-1690, Perempuan, 16 th, Pelajar, alamat Bukit Kaciak Rantau Simalenang Air Haji Kec. Linggo Sari Baganti, ybs melakukan isolasi mandiri sejak tgl 23/ 05 setelah dilakukan konversi 2x hasil labor negatif, pasien dinyatakan sembuh dari covid-19.
3). Pasien kasus-1752, Laki-laki, 49 th, Swasta, alamat Punggasan Air Haji Kec. Linggo Sari Baganti, ybs melakukan isolasi mandiri sejak tgl 30/ 05 setelah dilakukan konversi 2x hasil labor negatif, pasien dinyatakan sembuh dari covid-19.
4).Pasien kasus-1698, Perempuan, 16 th, Pelajar, , alamat Rawang Painan Kec. IV Jurai, ybs melakukan isolasi mandiri sejak tgl 23/ 05 setelah dilakukan konversi 2x hasil labor negatif, pasien dinyatakan sembuh dari covid-19.
5).Pasien kasus-1740, Perempuan, 47 th, PNS Dinkes Pessel, alamat Balai Lamo Salido Kec. IV Jurai, ybs dirawat isolasi di RSUD Painan sejak tgl 28/ 05 setelah dilakukan konversi 2x hasil labor negatif, pasien dinyatakan sembuh dari covid-19.
6).Pasien kasus-1676, Laki-laki, 37 th, Wiraswasta, alamat Jl. Mandala Painan Kec. IV Jurai, ybs melakukan isolasi mandiri sejak tgl 22/ 05 setelah dilakukan konversi 2x hasil labor negatif, pasien dinyatakan sembuh dari covid-19.
7).Pasien kasus-1683, Laki-laki, 62 th, Pensiunan PNS, alamat Ampiang Parak Surantiah Kec. Sutera, ybs melakukan isolasi mandiri sejak tgl 23/ 05 setelah dilakukan konversi 2x hasil labor negatif, pasien dinyatakan sembuh dari covid-19.
8).Pasien kasus-1711, Perempuan, 52 th, IRT, alamat Sabai Nan Aluih Kapuh Kec. Koto XI Tarusan, ybs melakukan isolasi mandiri sejak tgl 25/ 05 setelah dilakukan konversi 2x hasil labor negatif, pasien dinyatakan sembuh dari covid-19.
9).Pasien kasus-1712, Laki-laki, 22 th, Mahasiswa, alamat Sabai Nan Aluih Kapuh Kec. Koto XI Tarusan, ybs melakukan isolasi mandiri sejak tgl 25/ 05 setelah dilakukan konversi 2x hasil labor negatif, pasien dinyatakan sembuh dari covid-19.
10).Pasien kasus-1713, Perempuan, 18 th, Mahasiswa, alamat Sabai Nan Aluih Kapuh Kec. Koto XI Tarusan, ybs melakukan isolasi mandiri sejak tgl 25/ 05 setelah dilakukan konversi 2x hasil labor negatif, pasien dinyatakan sembuh dari covid-19.
Kemudian, hari ini ada 3 (tiga) orang penambahan pasien terkonfirmasi positif covid-19. Dengan demikian jumlah pasien yang terkonfirmasi positif Covid 19, Menjadi 1802 (Seribu delapan ratus dua ) orang. Informasi pasien positif:
1). Pasien kasus ke-1800, Perempuan, 61 th, IRT, alamat Jl. Kamang Painan Utara Kec. IV Jurai, ybs tinggal di daerah transmisi lokal covid-19, ybs diswab tgl 02/06 dinyatakan positif tgl 05/06, ybs dirawat di RSUD Painan.
2).Pasien kasus ke-1801, Perempuan, 23 th, Pegawai RSUD Painan, alamat Jl.Pagaruyung Painan Utara Kec. IV Jurai, ybs kontak dengan pasien covid-19, ybs diswab tgl 04/06 dinyatakan positif tgl 05/06, ybs melakukan isolasi mandiri.
3).Pasien kasus ke-1802, Laki-laki, 55 th, ASN Guru SMP 4 Kambang, alamat Medan Baik Kambang Kec. Lengayang, ybs riwayat pulang dari RSUP M Jamil Padang, ybs diswab tgl 04/06 dinyatakan positif tgl 05/06, ybs melakukan isolasi mandiri.
Untuk kasus suspek gejala sedang-berat 10 (sepuluh) orang. Kasus suspek (gejala ringan), proses pemantauan 55 orang. Kontak Erat, proses pemantauan: 617 orang. Pelaku perjalanan, proses pemantauan : 481 orang.
Untuk informasi data covid 19 Kabupaten Pesisir Selatan, dapat melalui link web: https://covid19.pesisirselatankab.go.id. (Rnd/Je)
Komentar