Penulis: Aceh | Editor: Marjeni Rokcalva
BENGKULU - Pertandingan hari pertama, tim beregu bulutangkis Sumbar menundukan tim Aceh dengan skor 4-1 di sesi Pra PON yang dilaksanakan Hall Universitas Negeri Bwngkulu (UNIB), Minggu (3 /11). Kemudian, tim Sumbar kembali main menghadapi Sumut, Senin (4/11).
"Main perdana, Minggu ini kita menghadapi tim Aceh di nomor single (peeseorangan), kita memenangkan tiga pertandingan," ujar Pelatih Kepala Bulutangkis Nazar didampingi pemain Rudianto, Minggu (3/11).
Dikatakan Nazar, sedangkan di partai ganda putra, satu menang satu kalah. Ketiga partai pertandingan single tersebut, main partama Khadafi 21. 21 (Sumbar) vs Angga O 10. 13 ( Aceh) menang. Lalu main, kedua Minjava Sulthoni M 21. 21 (Sumbar) vs Rafi Fajar 18. 13 ( Aceh) menang dan games ketiga Sevyo D 21. 21 (Sumbar) vs Zeka Z 12. 18 (Aceh). menang.
Baca Juga
- Hari Pertama 2023, Sebuah Truk Semen Tergolek di Sitinjau Lauik Padang
- Hari Pertama Masuk Kerja, ASN Pemko Padang Panjang Ikuti Apel Pagi
- Hari Pertama Kerja 2022, Gubernur Lantik 16 Pejabat Tinggi Pratama Pemprov Sumbar
- Kerja Hari Pertama 2022, Wako Solok Lakukan Ratas
- Hari Pertama 2021, 14 Warga Pessel Positif Covid-19, 5 Sembuh
Sementara, partai ganda, games
pertama Rivaldi/Deka Anugrah H 19. 17 (Sumbar) vs Ananda A/Brilliant A 21. 21 (Aceh), kalah. Lalu, games kedua Sevyo D/Diovano 21. 21 (Sumbar) vs Rafi Fajar/Fadlul H 14. 11 (Aceh), menang. (by/mr)
Komentar