Suasana Pembelajaran Kimia di Kelas dengan Model FGIL di Sebuah SMA di Bukittinggi

BUKITTINGGI - Tim Pengabdian Jurusan Kimia FMIPA UNP diketua Prof. Dr. Mawardi, M.Si dengan beranggotakan Alizar, S.Pd, M.Sc, Ph.D dan Faiza Qurrata 'Aini, S.Pd, M.Pd, terus beruapa menerapkan model pembelajaran era revolui 4.0 di mata pelajaran Kimia SMA di Kota Bukittinggi dengan model pembelajaran Flipped Classroom Berbasis Guided Inquiry (FGIL).

Komentar

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *